PENGARUH METODE PEMBELAJARAN VALUE CLARIFICATION TECHNIQUE (VCT) TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA

Main Article Content

Irma Yunita, Rijal

Abstract

Jenis Penelitian yang digunakan adalah Penelitian berjenis kualitatif. Instrumen pengumpulan data adalah angket dan tes yang berbentuk pilihan ganda sebanyak 20 butir. Adapun teknik sampling yang digunakan yaitu teknik total Sampling. Dimana seluruh jumlah populasi keseluruhan adalah 40 orang sedangkan yang ditetapkan sampel berjumlah 40   orang sebagai sampel penelitian. Dapat di simpulkan rata-rata nilai hasil belajar mengguakan metode pembelajaran value clarification techique adalah 85. Sedangkan hasil pengujian hipotesis dengan menggunkan rumus uji korelasi product moment  diperoleh besarnya nilai korelasi hasil perhitungan (r) sebesar 0,718 sedangkan besarnya nilai (r) dalam table krelasi adalah 0,304 untuk N = 40 dan signifikan 5 % taraf kepercayaan 95 % dengan demikian hipotesis yang di tetapkan dapat diterima kebenarannya sebab nilai r (hitung) > r (tabel). Hal ini berarti terdapat pengaruh metode pembelajaran VCT terhadap hasil belajar ekonomi oleh siswa kelas X SMA PAB 9 Patumbak T.A. 2021/2022. Kesimpulan dari penelitian ini adalah menggunakan model pembelajaran Value Clarification Technique (VCT) dapa tmeningkatkan hasil belajara siswa.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles