MANAJEMEN RISIKO USAHA PEMBIBITAN TANAMAN BUAH DALAM PERKEMBANGAN UMKM KECIL DAN MENENGAH

Main Article Content

Rahman halim
Muhammad riyansyah
fitra ramadani

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana proses manajemen risiko pada pengusaha pembibitan dan tingkat efisiensi manajemen risiko yang dilakukan. Penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif. Hasil penelitian menunjukan bahwa secara umum proses manajemen risiko yang diberlakukan oleh pengusaha pembibitan sudah berjalan dengan baik namun belumĀ  efisien dari keseluruhan manajemen risiko yang dilakukan. proses manajemen risiko yang diterapkan oleh pengusaha pembibitan cukup sederhana dan mudah hanya saja membutuhkan perhatian yang lebih agar proses manajemen risiko tersebut bisa berjalan dengan baik. pendapatan para pengusaha yang berada di pengusaha pembibitan juga sangat berpengaruh dengan proses manajemen risiko yang diberlakukan oleh setiap masing-masing manajemen perusahaan. Hal ini mennjukan bahwa manajemen risiko sangat berpengaruh besar dalam tingkat pendapatan yang didapatkan oleh para petani yang ada di pengusaha pembibitan.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles

References

Aribawa, D. (2016). "Pengaruh literasi keuangan terhadap kinerja dan keberlangsungan UMKM di Jawa Tengah. Jurnal Fakultas Hukum UII 20.1 , 1-13.
Darmawi, H. (2005). ManajemenRisiko. Jakarta: BumiAksara.
Djojosoedarsono, S. (1999). Prinsip-prinsip Manajemen Risiko dan Asurans.Jakarta: Salemba Empa.
Fasa, M. I. (2017). ManajemenResiko Perbankan Syariah di Indonesia. Li Falah: Jurnal Studi Ekonomi dan Bisnis Islam 1.2 , 36-53.
Firdaus, M. A. ( 2016). Metodologi PenelitianEdisi 2. Tangerang: Jelajah Nusa.
Foster. (1984). Manajemen Perusahaan. Jakarta, Erlangga
Fuad, e. a. (2001). PengantarBisnis. Jakarta: GramediaPustaka Utama.