Pendampingan PQ4R untuk Meningkatkan Gaya Bahasa Bagi Siswa VIFA English

Main Article Content

Marhaeni K.D Matondang
Mardin Silalahi
Bismar Sibuea
Sariaman Gultom

Abstract

Kegiatan ini berfokus kepada pendampingan kepada siswa di Lembaga kursus Bahasa Inggris VIFA English untuk memperbaiki gaya Bahasa yang digunakan dalam berkomunikasi, kegiatan dilakukan dengan melakukan kegiatan pendampingan kepada siswa, dengan tujuan pelaksanaan adalah menganalisis kemampuan siswa dalam menutur gaya Bahasa dalam proses pembelajaran ataupun keseharian. Metode yang digunakan empat tahapan diantara (1) tahapan sosialisasi, dengan menjelaskan gaya Bahasa yang baik dalam berkomunikasi; (2) tahapan pelatihan dengan memberikan informasi dengan contoh gaya Bahasa yang baik digunakan; (3) penerapan IPTEK, dengan melakukan pendekatan PQ4R (Preview, Question, Read, Reflect, Recite, Review); (4) Pendampingan, dengan memberikan kegiatan presentasi dengan mengkoreksi setiap kegiatan yang dilakukan dan (5) Evaluasi dan keberlanjut, dengan memberikan penilaian dengan rubrik penilaian bagaimana peningkatkan gaya bahasa dengan IPTEK PQ4R dalam prosesnya dengan menggunakan teknik analisa data Ms.Exel. Hasilnya yang diperoleh, sebelum dilakukan pendampingan diperoleh nilainya sebesar 42 dan sesudah kegiatan diperoleh rata-rata sebesar 84,05. Dalam hal ini menekankan bahwa peningkatan sebesar 36,09%. Dalam hal ini menekankan bahwa gaya bahasa dapat merubah posisi komunikasi siswa menjadi lebih baik dan tepat serta mampu menguatkan keberhasilan siswa dalam presentasi.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Matondang, M. K., Silalahi, M., Sibuea, B., & Gultom, S. (2024). Pendampingan PQ4R untuk Meningkatkan Gaya Bahasa Bagi Siswa VIFA English . Amaliah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 8(1), 373-377. https://doi.org/10.32696/ajpkm.v8i1.3377
Section
Articles