KEMAMPUAN MENULIS TEKS EKSPLANASI MENGUNAKAN MEDIA VIDEO PADA MAHASIWA PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS UMN AL- WASHLIYAH SEMESTER 7A
Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan menulis tek Eksplanasi mahasiswa semester 7A Program Pendidikan Bahasa Inggris Tahun Ajaran 2021/2022 Universitas Muslim Nusntara Al- Washliyah Medan.Penelitian ini mengunakan metode Tindakan kelas. Subjek penelitian adalah mahasiswa Pendidikan bahasa Inggeris Semester 7A UMN Al- Washliyah Medan.Langkah langkah yang digunakan dalam penelitian ini adalah melakukan kegiatan terdiri dari dua siklus. Siklus pertama pada pertemuan pertama menyampaikan tujuan kedatangan Tim penelitian dan memperkenalkan materi yang akan disajikan pada pertemuan tersebut. Tujuan penelitian mendiskripsikan peningkatkan kemampuan Mahasiswa menulis teks eksplanasi dengan mengunakan Video. Menurut Cohen Penelitian Tindakan kelas ( Action reaseach ) Menurut Cohen dkk Penelitian Tindakan kelas memiliki empat langkah yaitu: 1 Perencanaan 2. Implementasi 3. Observasi 4. Refleksi . Dalam penelitian ini Peneliti berkolaborasi bersama Dosen dalam kegiatan ini. Subjek penelitian adalah Mahasiswa yang berjumlah 39 orang. penelitian ini memperkenalkan teks ekplanasi melalui video dan mahasiswa mengamati pola pola teks ekplanasi yang sedang disajikan dosen dengan serius.