Pendampingan Kreativitas Kewirausahaan Mahasiswa Sebagai Upaya Perintisan Usaha Sablon Az-Zumar di Desa Ciparay Kabupaten Bandung Jawa Barat
Main Article Content
Abstract
Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat ini bertujuan untuk mempersiapkan UMKM sablon ini mengetahui manajemen keuangan yang baik karena pengelolaan keuangan yang kurang baik akan berdampak pada pembukuan dan menjadikan pemasukan serta pengeluaran menjadi rancu. Perintisan Usaha Sablon Az-Zumar berada di Desa Ciparay Kabupaten Bandung Jawa Barat. Metode pelaksanaan kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah pendampingan dan edukasi masyarakat. Ada beberapa tahap kegiatan yang dilakukan untuk mencapai tujuan. Potensi yang dimaksud adalah tempat usaha yang berdekatan dengan beberapa sekolah dan pesantren, usaha yang sejenis masih sedikit dan sumber daya manusia dalam usaha masih relative muda dan berkemampuan untuk memasarkan produk yang lebih massif kepada masyarakat sekitar. Pendampingan dalam tatakelola keuangan, Pendampingan dalam mengelola SDM dan membangun jejaring, Pendampingan dalam operasional usaha dengan memperbaiki layout tempat usaha, Pendampingan dalam operasional usaha mitra serta Monitoring dan evaluasi. Dampak yang sangat dirasakan manfaatnya oleh mitra selain kemajuan usaha.
Downloads
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.